Kurangnya sumber daya serta semakin dekatnya waktu rilis versi berikutnya (12.10) menjadi dasar penundaan Sabily 12.04 tersebut. Pengembang berpandangan, memaksakan untuk merilis Sabily 12.04 pada saat ini sudah tidak ada artinya lagi, karena rilis berikutnya hanya tinggal beberapa pekan saja. Sebagai pengganti, Ibn-AlBaytar akan menjadi code name untuk Sabily 12.10.
Menurut rencana, Sabily 12.10 akan membawa perangkat pembelajaran Qur'an terbaru "Elforkane". Untuk informasi lebih lengkap perihal penundaan rilis Sabily 12.04 ini dapat Anda temukan pada halaman pengumuman resmi pengembang.
Dipublikasikan di:
gmn unduh sabily ya....
ReplyDelete